Pemeriksaan Single Test
Single test adalah pemeriksaan yang dapat anda ambil, secara terpisah, diluar paket pemeriksaan anda, agar anda dapat menyesuaikan pemeriksaan sesuai kebutuhan anda.
Kategori
- Semua Test
- Hematologi
- Pemeriksaan TORCH
- Profil Lemak
- Zat Adiktif
- Parasitologi
- Pemeriksaan Hepatitis
- Sitologi
- Elektrolit
- Tes Antibodi
- Hormon Reproduksi
- Kimia Lain
- Skrining Diabetes
- Hormon Lain
- Tiroid
- Urinalisa, Feses, dan Cairan Lain
- Anemia
- Alergi
- Fungsi Jantung
- Reumatologi
- Penanda Tulang
- NIPT
- Hemostasis
- Immunologi Lain
- Pemeriksaan COVID-19
- Fungsi Ginjal
- Molekuler
- Pemeriksaan Sel Imun
- Fungsi Pankreas
- Penanda Tumor
Deskripsi
IGF-1 adalah hormon yang mempengaruhi pertumbuhan linear, di mana konsentrasinya sangat sensitif terhadap perubahan status nutrisi. Penurunan IGF-1 dapat mengindikasikan kekerdilan, sementara peningkatan IGF-1 mengindikasikan akromegali.
Detail Pemeriksaan
-
Manfaat
Mengukur kadar Hormon IGF-1 (Insulin-like Growth Factor 1).
Deskripsi
Antibodi yang terdeteksi paska infeksi virus hepatitis A yang bisa bertahan selama bertahun-tahun. Biasa diperiksa bersama dengan IgM anti HAV.
Detail Pemeriksaan
-
Manfaat
Mengetahui imunoglobulin G paska infeksi Hepatitis A
Deskripsi
Antibodi yang pertama kali terdeteksi dalam darah, sebagai tanda peradangan akut dan tidak terdeteksi lagi dalam darah setelah 3-6 bulan setelah infeksi HAV
Detail Pemeriksaan
-
Manfaat
Mengetahui imunoglobulin M pertanda infeksi Hepatitis A
Deskripsi
INR (International Normalized Ratio) adalah waktu yang dibutuhkan tubuh untuk membentuk bekuan darah. INR biasanya diperiksa untuk orang yang memiliki kelainan pembekuan darah atau sedang mengkonsumsi pengencer darah. Untuk alasan ini, INR merupakan indikator yang umum digunakan untuk memantau efek antikoagulan oral dan juga dapat digunakan untuk melihat apakah dosis antikoagulan yang digunakan sudah optimal.
Detail Pemeriksaan
-
Metode
Calculation -
Sample
Citrate 3.2%/3.8% -
Persiapan Pemeriksaan
Tidak ada persyaratan khusus -
Stabilitas Sample
5 Menit: 37°C 4 Jam: 20-25°C 2 Minggu: -20°C -
Manfaat
Untuk mengetahui perbandingan waktu PT dengan nilai kontrol PT menggunakan reagen tromboplastin WHO.
Deskripsi
Tes insulin adalah test yang dilakukan untuk mengukur kadar kemampuan produksi insulin di pankreas.
Detail Pemeriksaan
-
Manfaat
Mengukur kadar insulin 2 jam post prandial
Deskripsi
Tes insulin adalah test yang dilakukan untuk mengukur kadar kemampuan produksi insulin di pankreas.
Detail Pemeriksaan
-
Persiapan Pemeriksaan
1. Pasien harus puasa 10-12 jam 2. Pasien harus memberitahu jika sedang mengkonsumsi obat-obatan yang dapat mempengaruhi hasil -
Manfaat
Mengukur kadar insulin puasa
Deskripsi
Pemeriksaan IPTH (Intact Para Thyroid Hormone) adalah pemeriksaan yang mengukur kadar Hormon Parathyroid aktif. Pemeriksaan ini bertujuan untuk mengevaluasi adanya kekurangan atau kelebihan Kalsium pada penderita penyakit ginjal kronis dan jika ada kecurigaan hiperparatiroidisme primer.
Detail Pemeriksaan
-
Manfaat
Mengukur kadar hormon paratiroid dalam darah.
Deskripsi
IL-6 dilepaskan pada kondisi infeksi akut, peradangan kronis, obesitas, dan stress fisiologis. Deteksi/tes interleukin-6 penting karena peningkatan IL-6 juga berhubungan dengan aterosklerosis, penyakit kardiovaskular, dan stroke iskemik.
Detail Pemeriksaan
-
Persiapan Pemeriksaan
Tidak ada persyaratan khusus -
Manfaat
Mendeteksi IL-6 dalam darah
Deskripsi
Pemeriksaan Elektrolit (Na K Cl) adalah Paket pemeriksaan Natrium, kalium dan klorida. Natrium, kalium dan klorida merupakan elektrolit panel yang digunakan untuk menilai keseimbangan asam-basa elektrolit pada berbagai gangguan. Pemeriksaan ini sangat penting dalam mendeteksi dan menetapkan kelainan metabolik
Detail Pemeriksaan
-
Metode
Ion Selective Electrode -
Sample
Plan -
Persiapan Pemeriksaan
Tidak ada persyaratan khusus -
Stabilitas Sample
7 Hari: 2-8°C 6 Bulan: -20°C -
Manfaat
Untuk mengukur konsentrasi elektrolit kalium dalam darah
Deskripsi
Kalsium darah digunakan untuk membantu skrining, diagnosis dan monitoring suatu keadaan yang berkaitan dengan tulang, jantung, ginjal dan saraf. Kadar kalsium darah tidak menyatakan secara langsung berapa banyak jumlah kalsium yang terdapat dalam tulang, akan tetapi berapa banyak kalsium yang bersirkulasi dalam darah
Detail Pemeriksaan
-
Metode
Kalsium Ion NM-BAPTA -
Sample
Plan -
Persiapan Pemeriksaan
Tidak ada persyaratan khusus -
Stabilitas Sample
7 Hari: 15-25°C 3 Minggu: 2-8°C 8 Bulan: (-15)-(-25)°C -
Manfaat
Untuk mengetahui kadar kalsium yang terikat pada protein dalam darah